Browsing Tag: "investor online"
investor online
Dalam postingan sebelumnya, Waspada HYIP, kami telah memberikan gambaran program investasi yang disebut HYIP ini. Sebagai investor yang bijak, Anda harus tetap mempertimbangkan beberapa kemungkinan ketika memutuskan untuk berkecimpung di…
Pada postingan sebelumnya, kami telah membahas tentang HYIP. Sekarang, kami akan mengajak Anda berkenalan dengan apa yang namanya reksa dana. Dalam Bahasa Inggris, reksa dana dikenal dengan nama mutual fund. Reksa dana adalah sebuah bentuk…
Apakah selama ini anda telah berkecimpung di dunia maya? Berapakah yang telah anda hasilkan dari dunia maya? Atau anda baru saja terjun di bisnis online dengan untung rugi yang menyertainya. Seperti kita ketahui bersama, internet dewasa ini…
Apa yang dimaksud dengan saham? Bagaimana cara bekerjanya? Mari kita berkenalan dengannya. Pernahkah Anda berpikir untuk memiliki sebuah usaha? Katakan saja ingin memiliki usaha berupa sebuah toko. Apa yang bisa dilakukan untuk dapat…
Perkembangan zaman yang sedemikian pesat, memaksa manusia untuk terus mengikutinya. Demikian juga dengan investasi, tindakan berinvestasi juga akan mengikuti pola pikir manusia. Semakin maju suatu peradaban, tingkat kreativitas…
Berinvestasi adalah salah satu langkah strategis yang bisa dilakukan setiap orang untuk menghasilkan uang lebih. Namun, seringkali kita bingung macam investasi yang sesuai dengan kebutuhan. Penting untuk Anda ingat sebelum berinvestasi…
Variasi jenis saham biasanya membingungkan investor untuk pertama kalinya. Kebingungan ini terkadang menyebabkan orang berpaling dari pasar saham sama sekali atau tidak melakukan investasi dengan bijaksana. Jika akan bermain di pasar…
Dewasa ini, perkembangan investasi yang dilakukan secara online meningkat tajam. Setiap hari, ribuan bahkan jutaan produk-produk investasi online ditawarkan di berbagai situs, baik lokal maupun internasional. Situs-situs investasi online…
Di Indonesia saat ini banyak sekali berkeliaran HYIP baik yang online maupun offline. Banyak juga yang tadinya offline dibuat online oleh para member-nya. Ada beberapa HYIP Indonesia yang investasinya di bidang forex dan ada juga yang…
Mungkin bagi orang yang terjun di dunia investasi online pasti sudah pernah mendengar istilah HYIP atau High Yield Investment Program atau Investasi dengan profit tinggi. Akan tetapi, apakah Anda telah mengenal seluk beluk HYIP ini secara…
Dalam praktiknya, tiap hari ada banyak orang menjual atau membeli saham. Namun transaksi jual beli ini tidak bisa berlangsung di sembarang tempat. Peraturan mengharuskan, penjualan dan pembelian saham harus dilakukan di sebuah tempat…
Beragam produk investasi bermunculan saat ini, baik investasi yang dilakukan secara online maupun offline. Sebagai calon investor, kita harus mengetahui dan memahami produk-produk investasi apa saja yang ditawarkan oleh perusahaan…
Reksadana adalah salah satu alternatif investasi yang bisa Anda pilih sebagai salah satu portofolio investasi. Kami juga memilih reksadana dalam portofolio investasi. Dalam postingan sebelumnya, Berkenalan dengan Reksadana, kami telah…
Memilih broker saham tergantung pada jenis investasi yang direncanakan, Anda mungkin perlu menyewa broker untuk menangani investasi Anda. Broker bekerja untuk pasar saham dan memiliki kemampuan membeli dan menjual saham di bursa saham.…