Mengenal Dekat Saham

Apa yang dimaksud dengan saham? Bagaimana cara bekerjanya? Mari kita berkenalan dengannya. Pernahkah Anda berpikir untuk memiliki sebuah usaha? Katakan saja ingin memiliki usaha berupa sebuah toko. Apa yang bisa dilakukan untuk dapat…

Kamus Investasi (S-U)

Saham Biasa (Common Stock) Bukti kepemilikan dalam suatu perusahaan, dimana pemilik saham biasa memiliki hak untuk menerima dividen, mengambil suara dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), dan jika memungkinkan ikut serta dalam manajemen…

Mulailah Berinvestasi

Jika Anda mulai terjun di dunia investasi, Anda bisa memulai langsung tanpa banyak pengetahuan tentang pasar saham atau hal yang lebih rumit lainnya. Mulailah dengan menjadi investor konservatif dengan toleransi risiko rendah. Ini akan…

Pentingnya Dana Cadangan

Seringkali dalam hidup terjadi suatu hal yang bersifat emergency yang membutuhkan dana dalam waktu segera. Contohnya adalah ketika Anda di PHK sehingga harus mengambil dana guna membiayai hidup selama masih belum mendapatkan pekerjaan. Itu…

Agar Impian Bisa Terwujud

Pernahkah Anda melihat seseorang yang pekerjaannya kelihatan biasa-biasa saja, tetapi memiliki apa saja yang dia inginkan? Sementara impian Anda punya rumah mungil masih dalam khayalan. Begitu juga sebuah mobil yang sudah lama Anda…

Uang Bekerja Mencari Uang

Banyak diantara Anda, dari dulu hingga sekarang, selalu beranggapan bahwa uang hanya bisa dicari dengan bekerja. Sebagai contoh, Anda atau suami Anda kebetulan lagi bokek sekali. Lalu, Anda berdua berunding, dan akhirnya memutuskan bahwa…

Memahami Siklus Hidup Finansial

Sejalan dengan berjalannya siklus kehidupan manusia mulai dari bayi, balita, anak-anak, remaja, dewasa, orang tua sampai tua renta, maka berbagai pandangan dan kebutuhan finansial kita juga selalu berubah-rubah sesuai kondisinya. Contohnya,…